MERAHPUTIHKU.com, MAKASSAR – Kepala Staf Kodam (Kasdam) XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Rusmili, S.I.P., M.Si., memimpin upacara Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-53 Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) tahun 2024,
dengan membacakan amanat Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto, yang mengusung tema “Korpri Untuk Indonesia”, diikuti oleh Prajurit dan PNS Kodam XIV/Hasanuddin yang berada di wilayah Kota Makassar, bertempat di Lapangan M. Yusuf Makodam, Jl. Urip Sumoharjo, Kota Makassar. Jumat, (29/11/2024).